Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Manchester City Vs Borussia Dortmund, Ancaman Nyata dari Erling Haaland

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Pemain Borussia Dortmund, Erling Braut Haaland melakukan selebrasi usai menjebol gawang Sevilla dalam Babak 16 Besar Liga Champions di Signal Iduna Park, Dortmund, Jerman, 9 Maret 2021. REUTERS/Ina Fassbender
Pemain Borussia Dortmund, Erling Braut Haaland melakukan selebrasi usai menjebol gawang Sevilla dalam Babak 16 Besar Liga Champions di Signal Iduna Park, Dortmund, Jerman, 9 Maret 2021. REUTERS/Ina Fassbender
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Laga Liga Champions antara Manchester City vs Borussia Dortmund pada Rabu dinihari nanti dipastikan akan menyajikan pertarungan yang sangat menarik. Dortmund yang memiliki Erling Haaland akan mencoba ketangguhan Manchester City yang memiliki lini pertahanan terbaik di Eropa saat ini.

Manchester City tercatat sebagai tim yang paling sedikit kebobolan di Liga Champions musim ini. Penjaga gawang Ederson Moraes baru kebobolan sekali, yaitu pada laga pertama babak penyisihan Grup C kontra FC Porto.

Rekor tak kebobolan dalam enam laga beruntun itu membuat Manchester City mencatatkan sejarah baru di Liga Champions. Itu merupakan rekor tak kebobolan terpanjang sebuah tim di kompetisi tertinggi Eropa tersebut.

Upaya skuad asuhan Pep Guardiola untuk memperpanjang rekor tersebut akan menghadapi ancaman besar pada laga kontra Borussia Dortmund. Pasalnya tim asal Jerman itu memiliki Erling Haaland.

Baca:  Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund di Liga Champions Selasa Malam Ini

Pemuda berusia 20 tahun itu menempati puncak top skor Liga Champions dengan torehan 10 gol. Tak hanya itu, Haaland juga tercatat sebagai penyerang termuda yang pernah mencetak total 20 gol di Liga Champions.

Dia mencapai rekor tersebut 10 laga lebih cepat dari pemain lainnya dalam sejarah. Haaland bahkan dianggap lebih baik dari penyerang PSG, Kylian Mbappe, yang mencatatkan rekor 20 gol di Liga Champions saat berusia 21 tahun.

Dengan tinggi mencapai 194 cm, Erling Haaland jelas merupakan ancaman nyata bagi lini belakang Manchester City yang dikawal duet John Stones dan Ruben Dias. Fisik Stones maupun Dias kalah dari Haaland karena hanya memiliki tinggi 188 cm dan 187 cm.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal dan Preview Liga Inggris Pekan Terakhir, Mengapa Manchester City Lebih Difavoritkan Meraih Gelar?

2 jam lalu

Jadwal dan Preview Liga Inggris Pekan Terakhir, Mengapa Manchester City Lebih Difavoritkan Meraih Gelar?

Arsenal setidaknya telah membawa perburuan gelar Liga Inggris musim ini hingga pekan terakhir. Bagaimana peluangnya?


Jadwal Liga Inggris: Manchester City Tak Akan Diperkuat Ederson saat Kejar Gelar Juara di Laga Terakhir

4 jam lalu

Kiper Manchester City Ederson saat beraksi di lapangan. REUTERS/Scott Heppell
Jadwal Liga Inggris: Manchester City Tak Akan Diperkuat Ederson saat Kejar Gelar Juara di Laga Terakhir

Kiper Manchester City Ederson absen pada pertandingan terakhir Liga Inggris musim 2023-2024 dan final Piala FA pekan depan.


Liga Champions 2024-2025 Pakai Format Baru, Ini Daftar 29 Tim yang Sudah Lolos ke Babak Utama

18 jam lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Liga Champions 2024-2025 Pakai Format Baru, Ini Daftar 29 Tim yang Sudah Lolos ke Babak Utama

Kompetisi sepak bola antarklub kasta tertinggi di Eropa musim depan, Liga Champions 2024-2025, akan memakai format baru.


Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir dan Klasemennya: Simak Skenario Juara, Peta Persaingan ke Kompetisi Eropa, dan Top Skor

1 hari lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir dan Klasemennya: Simak Skenario Juara, Peta Persaingan ke Kompetisi Eropa, dan Top Skor

Jadwal Liga Inggris akan memasuki pekan terakhir. Simak klasemen, top skor, peta persaingan juara dan perebutan tiket Eropa.


Aston Villa Lolos ke Liga Champions, Komentar Luar Biasa Sir Alex Ferguson di Awal Musim Menjadi Viral

1 hari lalu

Mantan pelatih Manchester United Alex Ferguson. Joel Ryan/Invision/AP
Aston Villa Lolos ke Liga Champions, Komentar Luar Biasa Sir Alex Ferguson di Awal Musim Menjadi Viral

Persaingan berebut tiket Liga Champions di Liga Inggris sudah usai dengan Aston Villa merebut tiket terakhir. Komentar lama Ferguson mejadi viral.


Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

1 hari lalu

Pemain Atletico Madrid Antoine Griezmann. REUTERS/Violeta Santos Moura
Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

Atletico Madrid berhasil merebut tiket Liga Champions terakhir dari Liga Spanyol. Mereka lolos untuk menyusul Real Madrid, Barcelona, dan Girona.


Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

1 hari lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS
Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, optimistis timnya akan mampu tampil dalam performa terbaik saat menjalani Liga Champions melawan Dortmund.


Bahagianya Unai Emery Usai Bawa Aston Villa Berlaga di Liga Champions Musim Depan

1 hari lalu

Unai Emery. REUTERS
Bahagianya Unai Emery Usai Bawa Aston Villa Berlaga di Liga Champions Musim Depan

Unai Emery merayakan hari istimewa bersama Aston Villa setelah membawa klub Liga Inggris itu meraih satu tiket ke Liga Champions.


Tottenham Hotspur Dikalahkan Manchester City, Pelatih Ange Postecoglou Pertanyakan Mentalitas Pemainnya

2 hari lalu

Pemain Tottenham Hotspur, James Maddison bersama pelatihnya Ange Postecoglou. Reuters/Matthew
Tottenham Hotspur Dikalahkan Manchester City, Pelatih Ange Postecoglou Pertanyakan Mentalitas Pemainnya

Manajer Tottenham Hotspur Ange Postecoglou marah besar ketika para pemainnya menelan kekalahan dari Manchester City di Tottenham Hotspur Stadium.


Tottenham Hotspur Gagal Lolos ke Liga Champions setelah Dikalahkan Man City, Apa Kata Ange Postecoglou?

2 hari lalu

Ange Postecoglou. REUTERS/Russell Cheyne/File Photo
Tottenham Hotspur Gagal Lolos ke Liga Champions setelah Dikalahkan Man City, Apa Kata Ange Postecoglou?

Tottenham Hotspur dipastikan gagal lolos ke Liga Champions musim depan karena kalah 0-2 dari Manchester City.